Danramil 0824/04 Sukowono Bersama Muspika Sukowono, Tinjau Semarak Pasar Murah Ramadhan

    Danramil 0824/04 Sukowono Bersama Muspika Sukowono, Tinjau Semarak  Pasar Murah Ramadhan

    JEMBER – Dalam upaya menjaga stabilitas harga Sembilan bahan pokok (Sembako) dan bahan pokok penting (Bapokting) lainnya, dipasar-pasar, pemerintah daerah melakukan terobosan dengan membuka pasar murah-pasar murah di seluruh Kecmatan di Kabupaten Jember, seperti pada Selasa 28/03/2023 dibuka pasar murah di Kecamatan Sukowono.

    Dibuka oleh Ketua Tim Penggerak Pembinaan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Kabupaten Jember Ny. Riens Fajarini Hendy S, di hadiri Muspika Sukowono diantaranya Camat Sukowono Fariqul Mashudi, Danramil 0824/04 Sukowono Kapten Arm M Ismuni, Kapolsek AKP I Putu Adi Kusuma serta  Pejabat terkait lainnya.

    Danramil 0824/04 Sukowono Kapten Arm M Ismuni, yang ikut meninjau stand-stand pasar murah tersebut bersama Muspika, saat  kami wawancarai menyatakan, bahwa kegiatan ini guna menyemarakkan Ramadhan 1444 H, dengan aneka kebutuhan dapur yang dijual dengan harga murah, tentunya sangat mebantu masyarkaat Kecamatan Sukowono.

    Hal ini sesuai motto yang dipasang Wes Wayahe Jember Blonjo Murah, yang sangat membantu masyarakat dalam penyediaan kebutuhan bahan pokok penting menjelang lebaran, biasanya permintaan pasar menjelang lebaran meningkat dan terjadi kenaikan harga, dalam mengantisipasi hal tersebut dilakukan pasar murah ini. Ujar Danramil.

    Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso, sebagai bagian dari TPID Kabupaten Jember saya sangat mendukung pembukaan pasar murah di seluruh wilayah kecamatan sebagai upaya terobosan Pemerintah Kabupaten Jember dalam menjaga stabilityas harga di pasar.

    Ini tindakan antisipatif menjelang lebaran yang biasanya kebutuhan pasar meningkat, dan jangan sampai dimnanfaatkan pihak tertentu dengan menghambat stock dipasar, menimbun dan lain-lain sehingga harga pasar naik, untuk keuntugan sepihak. Jelas Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    kodim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Perangi PMK, Koramil 0824/04 Sukowono bersama...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Koramil 0824/04 Sukowono Dampingi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024
    Kunker Pangkogabwilhan I Ke Tanjung Balai Karimun, Tinjau Pilkada Serentak di Wilayah Perbatasan
    Bakamla RI Sambut Kapal PCG BRP Gabriela di Dermaga Bitung
    Bencana Anging Putting Beliung Porak Porandakan Atap Rumah Warga, Babinsa Koramil Sukowono Bersama BPBD dan Aparat Terkait Turun ke Lapangan
    Pendampingan Pertanian Babinsa Koramil 0824/04 Sukowono, Bantu Petani Olah Lahan dan Tanam Padi
    Babinsa Koramil 0824/04 Sukowono Pendampingan PSN Posyandu, Cegah Penyebaran DBD
    Babinsa Koramil 0824/04 Sukowono Dampingi PSN Posyandu, Lindungi Warga Dari DBD
    Babinsa Koramil 0824/04 Sukowono Pendampingan Pertanian Pompanisasi,  Dukung Program Ketahanan Pangan
    Babinsa Koramil 0824/04 Sukowono  Hadiri Musrenbangdes, Ajak Masyarakat Berperan Aktif Tentukan Pembangunan
    Babinsa Koramil 0824/04 Sukowono Pendampingan Pertanian Pompanisasi,  Dukung Program Ketahanan Pangan
    Puskesmas lakukan Pendistribusian Bantuan Air Bersih, Babinsa Koramil 0824/04 Sukowono Lakukan Pendampingan
    Danramil 0824/04 Sukowono Bersama Anggota Ikuti Gebrakkk Dengan Kegiatan Karya Bakti TNI Bersihkan Kiri Kanan Jalan Desa 
    714 Warga Desa Sumberdanti  Terima Bantuan pangan, Babinsa Koramil 0824/04 Sukowono Lakukan Pengawalan
    Pendampingan Pertanian Babinsa Koramil 0824/04 Sukowono, Bantu Petani Olah Lahan dan Tanam Padi
    Danramil 0824/04 Sukowono Ikuti Gerakan Bersama Masyarakat Adakan Pasar Murah, Ikut Kendalikan Inflasi
    Babinsa Koramil 0824/04 Sukowono  Hadiri Musrenbangdes, Ajak Masyarakat Berperan Aktif Tentukan Pembangunan
    Babinsa Koramil 0824/04 Sukowono Pendampingan Pertanian Pompanisasi,  Dukung Program Ketahanan Pangan
    Danramil 0824/04 Sukowono Bersama Anggota Ikuti Gebrakkk Dengan Kegiatan Karya Bakti TNI Bersihkan Kiri Kanan Jalan Desa 

    Ikuti Kami